
A. GAMBARAN UMUM
Kondisi Wilayah

Potensi unggulan Kecamatan Kalibawang meliputi:
1. Home Industri Gula aren atau gula merah
2. Opak pati
3. Kayu albasia
B. KONDISI FISIK DASAR
1. Geografi
a. Kecamatan Kalibawang merupakan salah satu dari 15 Kecamatan di Kabupaten Wonosobo, terletak antara 70 27’ 36’’ sampai 70 31’ 59’’ Lintang Selatan (LS) dan 1090 51’ 52” sampai 1090 58’ 16’’ Bujur Timur (BT), berjarak 28 km dari Ibu Kota Kabupaten Wonosobo dan 129 km dari Ibu Kota Provinsi Jawa Tengah (Semarang),
b. Batas Wilayah
Secara Administrasi Kecamatan Kalibawang berbatasan langsung dengan:
Ø Sebelah Utara Kecamatan Sapuran
Ø Sebelah Timur Kecamatan Kepil
Ø Sebelah Selatan Kabupaten Purworejo
Ø Sebelah Barat Kecamatan Kaliwiro
c. Luas Wilayah:
Luas
Kecamatan Kalibawang adalah 4.781,783 ha, dengan komposisi tata guna
lahan atas lahan sawah seluas 923,50 ha (19,3 %), tanah kering seluas
2.434,422 ha (50,91 %), hutan negara 927,80 ha (19,40 %), dan lainnya
seluas 487,06 ha (10,19 %).
Secara administratif Kecamatan Kalibawang terbagi dalam 8 Desa yang terdiri dari:
No
|
Desa / Kelurahan
|
Jumlah
|
Ket
| |
Dusun/Lingkungan
|
Dukuh/Kampung
| |||
1
|
Kalikarung
|
9
|
9
| |
2
|
Pengarengan
|
4
|
4
| |
3
|
Dempel
|
10
|
10
| |
4
|
Karangsambung
|
4
|
12
| |
5
|
Tempurejo
|
8
|
10
| |
6
|
Mergolangu
|
3
|
5
| |
7
|
Depok
|
3
|
5
| |
8
|
Kalialang
|
3
|
3
| |
Jumlah
|
44
|
48
|
2. Geologi

a.
Kecamatan Kalibawang yang beriklim tropis dengan dua musim dalam satu
tahunnya yaitu musim kemarau dan penghujan, dengan suhu udara pada siang
hari berkisar antara 20 – 28 0C dan malam hari turun menjadi 18 0C. Hujan turun hampir sepanjang tahun dengan curah hujan rata-rata 2.200 mm/tahun
b. Daerah kemiringan tanah:
Ø Daerah kemiringan antara 15 – 20 % : 1.434,00 ha
Ø Daerah Kemirngan 21 – 40 % : 3.347,24 ha
1. Kependudukan
Perkembangan
penduduk di Kecamatan Kalibawang mengalami penurunan , pertumbuhan
penduduk berdasarkan hasil sensus penududuk 2010 penurunan menjadi 22.226 jiwa terdiri laki-laki 11.197 jiwa dan perempuan 11.029 jiwa atau terdapat penurunan sebesar -0.44 %. Dengan kepadatan penduduk 465 per Km 2.
4. Potensi Desa
No
|
Desa
|
Potensi
|
Ket
|
1
|
Kalikarung
|
Buah durian,kayu albasia,anyaman tikar
| |
2
|
Pengarengan
|
Kayu Albasia, kue geplak
| |
3
|
Dempel
|
Kayu albasia, ternak kambing
| |
4
|
Karangsambung
|
Kayu albasia, opak singkong,krecek leye
| |
5
|
Tempurejo
|
Kayu albasia,opak singkong, kue grubi
| |
6
|
Mergolangu
|
Gula aren,jahe,cabe
| |
7
|
Depok
|
Kayu albasia,gula kelapa
| |
8
|
Kalialang
|
Kayu albasia,gula kelapa,dodol salak
|
0 komentar:
Post a Comment